web stats

Kamis, 07 Agustus 2014

Phytagorean Theorem (Low Level) - Visual Basic

Program dasar ini dirancang khusus untuk melakukan perhitungan atas teori Phytagoras tentang segitiga siku-siku. Perhatikan segitiga siku-siku berikut ini :
Maka, berdasarkan teori Phytagoras, persamaan segitiga ini diperoleh :
  
 


Buka program VB, kemudian buat project dengan formasi tool dan properties seperti gambar.
Setelah selesai, masukkan kode berikut ke dalam kode editor program tersebut.

Private Sub Command1_Click()
Dim AB, AC, BC As Single
AB = Val(Text1.Text)
AC = Val(Text2.Text)
BC = Val(Text3.Text)
If AB <> 0 And AC <> 0 Then
BC = Sqr(AB ^ 2 + AC ^ 2)
Text3.Text = Round(BC, 2)
ElseIf AB <> 0 And BC <> 0 Then
AC = Sqr(BC ^ 2 - AB ^ 2)
Text2.Text = Round(AC, 2)
ElseIf AC <> 0 And BC <> 0 Then
AB = Sqr(BC ^ 2 - AC ^ 2)
Text1.Text = Round(AB, 2)
End If
End Sub

Private Sub Command2_Click()
Text1.Text = ""
Text2.Text = ""
Text3.Text = ""
End Sub


Private Sub Command3_Click()
Unload Me
End Sub


Catatan : Unload Me dan End merupakan kode perintah yang sama. Fungsinya untuk menutup program yang diaktifkan. Jadi, jika kode "Unload Me" diatas diganti dengan "End", tidak akan berpengaruh pada program. Sedangkan, angka 2 (berwarna biru + bold) merupakan pengatur jumlah bilangan yang terletak di belakang koma. Misalnya AB = 4, AC = 5, maka BC = 6,40 atau 6,4 bila angka tersebut adalah 2. 

Setelah selesai, aktifkan program dengan menekan tombol "Start" di toolbar sehingga muncul layar seperti gambar dibawah ini.
Tampilan program setelah dieksekusi dengan menekan tombol Calculate
Program telah sukses dirancang!
Jika ada permasalahan, silahkan komentar di bawah....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar